Langsung ke konten utama

Seblak Jajanan Favorit di Garut


Halo readers and food hunter!
Kali ini saya mau share nihh salah satu tempat seblak favorit saya. Siapa sih yang ga suka sama nikmatnya sajian dari olahan kerupuk yang dipadu dengan bumbu-bumbu kenikmatan yang menghasilkan paduan rasa yang sedap ini? Kalian semua pasti suka dehh, apalagi disantap dengan tambahan sambal pedas. Yummmiii!

Kebayangkan apa jadinya kalo kalian lagi laper dan dihadapan kalian ada semangkuk seblak dengan kuah hangat ditambah dengan campuran sukro cikur dan cuankie? Ngeruy kalo kata orang maa :D

Ini dia salah satu tempat seblak favorit saya, berda di daerah Tabrik, Karangpawitan, Garut. Lokasi jualannya mudah ditemuin ko, hanya masuk gang di sebrang gapura SMAN 18 Garut. Seblak disini beraneka ragam lohh ga hanya kerupuk biasa aja, ada cuankie, mie golosor, kerupuk mie, tahu, kwetiau, tulang, dan yang lainnya. Sampe lupa saking banyaknya :D

Selain seblak. disini juga ada bakso, dan sop buah. Pas banget kan setelah makan seblak atau baso yang pedes langsung makan sop nuah yang dingin bikin nyesss! Cobain dehh, pasti nagih! Kalo tempat seblak atau jajanan favorit  kalian dimana nihh?

Komentar

Postingan populer dari blog ini

#ADMVLOG1 - Jalan-jalan, Fourtwnty di CFD

#ADMVLOG1 - Jalan-jalan, Fourtwnty di CFD

Membangun Sinergitas Dalam Mewujudkan Garut Bersih Narkoba

Rabu, 19 Juli 2017, kemarin, saya selaku admin/founder dari offcial account media Garut Kekinian, menghadiri acara sosialisasi pengembangan kapasitas di lingkungan masyarakat guna membangun sinergitas bersama BNN Kabupaten Garut, dalam upaya mewujudkan Garut bersih narkoba. Acara ini juga dihadiri oleh berbagai media, komunitas, dan organisasi di Garut, seperti Melonggarut, Divisi anti narkoba Kab. Garut, GANN, Pemuda Pancasila, Daboribo, Lentera Film Garut, Komunitas kopi Garut, PMII, dan masih banyak yang lainnya. Untuk pengisi acaranya yaitu ada Drs. Anas Saepudin, M.SI selaku Kepala BNNK Garut, Kompol Tinnie Supartini dari Kasie Pemberantasan BNNK Garut, dan Ibu Yanri Pratiwi. Banyak sekali hal yang disampaikan pada acara ini, salah satunya yaitu pemaparan mengenai kedaruratan peredaran narkotika di Kab. Garut. Kondisi kini sedang mengalami cobaan permasalahan pada sektor sosial, ekonomi, dan budaya masyarakat, yang mana salah satu penyebab dari hal ini tidak lain karen